TVRI JOGJA KEMBALI LAKUKAN SHOOTING ‘SABA DESA’ DI GIRIPURWO
03 Oktober 2017 12:26:56 WIB
GIRIPURWO. Program “SABA DESA” yang disiarkan oleh TVRI JOGJA kembali gelar sooting di Giripurwo, bertemakan kekeringan yang melanda Desa Giripurwo akhir-akhir ini, Produser program “SABA DESA” berinisiatif mendokumentasikan kegiatan sehari-hari warga Padukuhan Temon dan Karangnongko dalam mencukupi kebutuhan air bersih.
Acara yang dipandu oleh Anger Sukisno akan disiarkan oleh Stasiun TVRI Jogja ini mendokumantasikan realitas warga Padukuhan Temon dan Karangnongko saat mengambil air di sumber air Kali Wetan yang terletan di Padukuhan Temon serta kekeringan di Telaga Gonggongan.
“Aktivitas warga di Desa Giripurwo Kecamatan Purwosari mengispirasi saya untuk menfilmkan realitas warga dalam menghadapi kekeringan. Bagaimana saya bisa mendukumentasikan aktivitas warga yang mengambil air dari dalam Goa Kali Wetan dengan cara tradisional”, ucap Produser saat ditemui disela-sela kesibukannya di lokasi shooting.
Program ini juga mendokumentasikan kegiatan produksi Emping Garut di Padukuhan Temon binaan Universitas Mercu Buana dan Pengelolaan Sampah di Padukuhan Karangnongko.
Dokumen Lampiran : Lahan Pertanian Tadah Hujan
Komentar atas TVRI JOGJA KEMBALI LAKUKAN SHOOTING ‘SABA DESA’ DI GIRIPURWO
r025GO vedpoxbyojhu, [url=http://jhxxfzbbkvhd.com/]jhxxfzbbkvhd[/url], [link=http://tpvaijzofedq.com/]tpvaijzofedq[/link], http://whpadizoxtew.com/
Sama-sama Pak Wisnu, kami tunggu tanggal tayangnya.
Kepada : Pak Kades, Bu Sekdes, Pak Dukuh, Aparat Dusun & Desa lainnya serta warga semuanya. Terima kasih atas kerjasama & bantuannya dalam produksi acara Saba Desa. Tunggu tanggal tayangnya... Saba Desa Sugih Sedulur...Sugih Wawasan Maturnuwun
Bravooo untuk warga Giripurwo, walau kekurangn air namun tetp semanga dan tidak mengeluh dalm kesehariannya. Dan yg pasti walau mandinya hanya dgn sedikit air tetapi orang2nya tetap cantik2 dan ganteng2.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Cegah Stunting Kalurahan Giripurwo Laksanakan Sosialisasi dan juga Pemberian PMT
- MUSIM HUJAN, KALTANA GIRIPURWO DI BANTU BPBD LAKSANAKAN PEMANGKASAN POHON DI TITIK RAWAN TUMBANG
- Musyawarah Kalurahan (MUSKal) Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) T.A 2025
- Filosofi Logo 194th Gunungkidul
- Monitroing dan Evaluasi Desa Mandiri Budaya Kalurahan Giripurwo
- Peraturan Lurah Giripurwo Nomor 3 Tahun 2024 tentang Penjaringan dan Penyaringan Pamong dan Staff
- PENGISIAN PAMONG DAN STAF PAMONG KALURAHAN GIRIPURWO