PELETAKAN BATU PERTAMA PEMBANGUNAN BALAI BUDAYA KALURAHAN GIRIPURWO
SULISTIYAN 21 Mei 2022 13:44:03 WIB
GIRIPURWO ( SIDA ) - Pemerintah Kalurahan Giripurwo membangun Balai Budaya yang bersumber dari Dana Keistimewaan Daerah Istimewa Yokyakarta senilai Rp 1,5 miliar. Balai Budaya ini sebagai wadah para seniman berekspresi dan berapresiasi dalam melestarikan kesenian khususnya di Wilayah Kalurahan Giripurwo. Nantinya balai Budaya ini akan menjadi sentra pementasan berbagai kreasi seni dan budaya yang ada di kalurahan Giripurwo.
Berkaitan dengan pembangunan Balai Budaya tersebut Kamis (19/5/2022) malam diadakan doa bersama yang dihadiri Panewu Purwosari Beserta jajaranya. tokoh-tokoh masyarakat kalurahan Giripurwo, Pendamping Kalurahan Budaya Giripurwo, lemabaga Kalurahan Giripurwo Dan pamong Kalurahan Giripurwo. Mengiringi pelaksanaan peletakan batu pertama pembangunan balai Budaya Kalurahan Giripurwo.
Peletakan Batu Pertama ini Turut Juga di Hadiri Oleh Tim Monev Dari Dinas Kebudayaan Kab. Gunungkidul yaitu Bapak CB Supriyanto dan bapak Restu raharjo juga turut Hadir Bapak Panewu Purwosari Beserta jajarannya. Acara Di awali dengan Pembukaan Kemuadian Di Lanjutkan Dengan sambutan Bapak Lurah Giripurwo, Bapak Panewu Purwosari dan Sambutan Terakhir Dari Tim Monev dari Dinas Kebudaayaan Kabupaten Gunungkidulsetelah itu acara di lanjutkan dengan Doa Bersama yang di pimpin oleh bapak warjito. Setelah itu baru ke acara Inti yaitu peletakan batu pertama Yang di Lakukan Oleh nbapak Lurah Giripurwo bapak Supriyadi di Lanjutkan Dengan Bapak Panewu Purwosari dan Tim Monev Dari dinas Kebudaayaan kabupaten Gunungkiudul. Acara kemudian di Tutup pada pukul 11.30 WIB.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Cegah Stunting Kalurahan Giripurwo Laksanakan Sosialisasi dan juga Pemberian PMT
- MUSIM HUJAN, KALTANA GIRIPURWO DI BANTU BPBD LAKSANAKAN PEMANGKASAN POHON DI TITIK RAWAN TUMBANG
- Musyawarah Kalurahan (MUSKal) Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) T.A 2025
- Filosofi Logo 194th Gunungkidul
- Monitroing dan Evaluasi Desa Mandiri Budaya Kalurahan Giripurwo
- Peraturan Lurah Giripurwo Nomor 3 Tahun 2024 tentang Penjaringan dan Penyaringan Pamong dan Staff
- PENGISIAN PAMONG DAN STAF PAMONG KALURAHAN GIRIPURWO