Pengambilan Sumpah / Janji Dan Pelantikan BPD Desa Giripurwo masa Bakti 2019-2025

20 Agustus 2019 16:15:57 WIB

Giripurwo, SIDA -- Sebanyak 9 orang anggota BPD baru Desa Giripurwo  dilantik langsung Dan secara simbolis oleh Bapak Camat Purwosari Bapak Purwono,S.IP, M.Si, Selasa ( 20/8/2019). Acara Pelantikan Di hadiri Oleh Bapak Camat Purwosari Beserta FORKOMPINCA, Karangtaruna, PKK, LPMD dan Tokoh Masyarakat.

9 Anggota Badan Permusyawaratan Desa ( BPD ) Desa Giripurwo Terpilih dari 10 Padukuhan Yang Ada di Desa Giripurwo. Ke 9 Anggota Tersebut Adalah :

  1. Sujiyanti, S.Pd dari Padukuhan Klampok
  2. Suratin A.Md.Gizi dari Padukuhan Widoro
  3. Parja, S.Pd dari Padukuhan Klampok
  4. Tomas Suharyana, ST. dari Padukuhan Sumur
  5. Sumarjo dari Padukuhan Gubar
  6. Heri Gunawan, S.Pd dari Padukuhan Karangnongko
  7. Wasiran, S.Pd dari Padukuhan Temon
  8. Irwan Juliyanto, dari Padukuhan Tlogowarak
  9. Joko Meiyanto, S.Pd dari Padukuhan Jlumbang

Acara Pelantikan Sendiri Di mulai Pada Pukul 09.00 Di awali dengan Pembukaan Kemudian PeNgambilan Sumpah / Janji Dan di Lanjutkan Pelantikan, Setelah acara Pelantikan Selesai Di Lanjutkan Dengan Sambutan Bapak Kepala Desa Giripurwo Bapak Supriyadi  dan di lanjutkan Dengan Sambutan Bapak Camat purwosari Bapak Purwono,S.IP, M.Si.

Badan Permusyawaratan Desa (BPD) memiliki 3 (Tiga) fungsi utama yaitu: Membahas dan Menyepakati rancangan Peraturan Desa bersama Kepala Desa, Menampung serta menyalurkan aspirasi masyarakat Desa, dan melakukan pengawasan kinerja Kepla Desa dalam melaksanakan pelayanan pembangunan Desa. Untuk itu BPD juga harus ikut berperan aktif dalam perencanaan pembangunan di Desa sehingga dengan demikian semua perencanaan pembangunan di Desa dapat tercapai sesuai dengan apa yang kita harapkan bersama.

Untuk Desa Giripurwo akan melaksanakan Pilkades Pada Akhir Tahun Dan Untuk nggota BPD yang baru harap mempersiapkan Untuk menghadapi Pilkades.

Dokumen Lampiran : Pengambilan Sumpah / Janji Dan Pelantikan BPD Desa Giripurwo masa Bakti 2019-2025


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung