MASA TENANG : RATUSAN APK DI TURUNKAN PAKSA DARI JALANAN
20 November 2019 13:39:44 WIB
Giripurwo ( SIDA ) – Memasuki Masa Tenang Pada Hari Rabu – Jum’at ( 20-22/11/2019 ) Ratusan alat peraga kampanye (APK) diturunkan paksa oleh Panitia Pilkades Desa Giripurwo Kecamatan Purwosari pada Hari Rabu ( 20/9/2019 ) siang. Penertiban itu dilakukan karena telah memasuki masa tenang kampanye Pilkades Tahun 2019. Itu terhitung sejak Rabu (20/11/2019) hingga Jum’at (22/11/2019).
Kegiatan penertiban Panitia Pilkades tersebut dimulai sejak Minggu Rabu ( 20/9/2019 ) siang. Pada hari pertama masa tenang, pelepasan APK dilaksanakan oleh panitia di dampingi Oleh Bhabinkantibmas Desa Giripurwo. Mereka secara bergerilya mencopoti APK berupa spanduk, poster, dan banner yang masih Tertempel dan terpasang di Jalan – jalan Di Desa Giripurwo.
“Untuk wilayah yang berada di pelosok, kita telah mengerahkan anggota kita. Sedangkan penertiban dengan Anggota Panitia kita fokuskan untuk APK yang masih ada di jalan Jalan Utama Maupun Gang – Gang masuk,” ujar slah Satu Panitia Pilkades Desa Giripurwo Catur Handana.
"Namun memang ada beberapa jenis Spanduk yang tidak bisa dilepas seperti Spanduk Himbauan Dari Panitia Maupun Dari Kabupaten Gunungkidul tapi itu Bukan Berasal dari Salah Satu Calon Kades".
Jumlah APK saat penertiban dengan Panitia memang relatif sudah tidak banyak. Pasalnya salah Satu Calon Kades Saya yang Menggunakan APK seperti Spanduk Banner dan Stiker.
Bapak Catur Handana menerangkan bahwa APK yang telah ditertibkan tersebut diamankan di gudang Panitia Pilkades Desa Giripurwo. Sementara ini, APK tersebut hanya akan disimpan dulu. Sebab, belum ada perintah lanjutan terkait hal tersebut. “Sampai ada instruksi atau penetapan dari atasan, baru kita bisa mengambil tindakan,” imbuhnya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Cegah Stunting Kalurahan Giripurwo Laksanakan Sosialisasi dan juga Pemberian PMT
- MUSIM HUJAN, KALTANA GIRIPURWO DI BANTU BPBD LAKSANAKAN PEMANGKASAN POHON DI TITIK RAWAN TUMBANG
- Musyawarah Kalurahan (MUSKal) Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) T.A 2025
- Filosofi Logo 194th Gunungkidul
- Monitroing dan Evaluasi Desa Mandiri Budaya Kalurahan Giripurwo
- Peraturan Lurah Giripurwo Nomor 3 Tahun 2024 tentang Penjaringan dan Penyaringan Pamong dan Staff
- PENGISIAN PAMONG DAN STAF PAMONG KALURAHAN GIRIPURWO