3 MATI, 2 LUKA-LUKA
24 Oktober 2016 13:33:50 WIB
Giripurwo kembali diresahkan dengan adanya serangan anjing yang mengakibatkan kerugian 5 ekor kambing milik Bapak Supriyadi. Menurut keterangan warga, serangan terhadap kambing milik Bapak Supriyadi terjadi pada Hari Jum'at tanggal 21 Oktober 2016 sekira pukul 13.30 WIB. Kambing yang diserang berada di kandang di alas Luweng Wuto wilayah Padukuhan Temon. Pemilik kaget mendapati kambing-kambingnya mati pada sore harinya saat yang bersangkutan hendak memberi makan kambing tersebut. Akibat kejadian ini pemilik mengalami kerugian kurang lebih 7,5 juta.
Komentar atas 3 MATI, 2 LUKA-LUKA
SURYA 12 April 2017 10:04:53 WIB
SADOYYO KATINGAL TUMOTO,MUGI PAMONG DESA GIRIPURWO TANSAH SINANDHING RAHMATING PANGERAN.AMIN
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- MUSKAL RKPKal Tahun 2026 Kalurahan Giripurwo
- Peraturan Desa Giripurwo No 4 Tahun 2020 tentang RPJM Desa Tahun 2020-2025
- KALURAHAN GIRIPURWO MELAKSANAKAN SELEKSI CALON DUKUH KACANGAN
- PEMBEKALAN CALON DUKUH KACANGAN KALURAHAN GIRIPURWO
- KELOMPOK TANI RUKUN SANTOSA LAUNCHING IRIGASI KABUT CERDAS
- Rembuk Stunting Kalurahan Giripurwo
- Peraturan Lurah Giripurwo Nomor 3 Tahun 2025